INTEGRASI AYAT-AYAT AL-QUR’AN DALAM PEMBELAJARAN SAINS

SAFINATUS ZULFA

Abstract


Agama memiliki peran penting dalam sains, salah satunya mengingatkan bahwa sains bukanlah satu-satunya ilmu yang mengantarkan manusia menuju kebenaran. Integrasi antara agama dan sains yang mana agama dan sains berhubungan satu sama lain. Integrasi dalam agama dan sains merupakan upaya memadukan antara keduanya.Berkaitan dengan penelitian ini, peneliti memiliki tujuan khusus yaitu, ingin mengetahui bagaimana integrasi antara agama dan sains dan ingin mengetahui ayat-ayat Al-Qur’an yang berkaitan dengan materi biologi. Adapun metode yang peneliti gunakan adalah pendekatan kualitatif non interaktif (kualitatif pustaka) dengan mengumpulkan sumber data berdasarkan hasil studi terhadap beberapa buku yang terkait dengan penelitian ini serta analisis data yang digunakan adalah metode deskripsi dan metode interpretasi yang di dasarkan pada penelitian pustaka. Hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa Integrasi antara agama dan sains merupakan upaya memadukan diantara keduanya dan bahwa AL-Qur’an telah memberikan perhatian yang cukup  besar terhadap manusia


References


Hafiz, M. “Konsep Dasar Embriologi: Tinjauan Teoritis, Sainstek.” Jurnal Sains dan Teknologi, vol.06, no. 01 (n.d.): 96–101.

Lailiyah, S. “Pentingnya Membangun Pendidikan Sains.” Jurnal kajian pendidikan sains, vol.04, no. 02 (n.d.): 178–187.

Muhajir. “Jasmani Manusia Dalam Perspektif Islam.” Jurnal Qathruna, vol.03, no. 01 (2016): 1–19.

Muna, Iffatul. Pengembangan Modul Fisika Bebasis Integrasi Sains Dan Islam Materi Tata Surya, Pesawat Sederhana, Dan Gaya Untuk SMP/MTS, n.d.

Sholihah, Nafi’atus, dan Ika Kartika. Pengembangan Modul IPA Terintegrasi Dengan Ayat Al-Qur’an Dan Hadis. Yogyakarta: Lentera Pendidikan, 2018.

Subagiya, B., D. Hafidhuddin, dan A. Alim. “Internalisasi Nilai Penciptaan Manusia Dalam AL-Qur’an Dalam Pengajaran Sains Biologi.” TAWAZUN: Jurnal Pendidikan Islam, vol.11, no. 02 (1-12).


Full Text: PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.